mgid.com, 522897, DIRECT, d4c29acad76ce94f
   LIVE TV
Bupati Anwar Sadat Terima Langsung Penghargaan Percepatan Penanganan Stunting Dari Menteri Kesehatan RI Menkumham Tekankan Pentingnya Literasi Keagamaan Lintas Budaya Bupati Tanjab Barat Jadi Pembina Upacara Pembukaan Perkemahan Bakti Cabang Ke-2 Saka Bakti Husada Bupati Tanjab Barat Buka Secara Resmi Workshop Pemuda Anti Narkoba Bupati Tanjab Barat Laksanakan Safari Subuh di Masjid Jihadus Sholihin Kelurahan Tungkal II

Home / Pemerintahan

Minggu, 12 November 2023 - 06:15 WIB

Bupati Anwar Sadat Serahkan 16 Akta Pendirian Koperasi Puskesmas di wilayah Tanjab Barat

TANJABBAR   – Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag menyerahkan Akta Pendirian Badan Hukum Koperasi kepada 16 pengurus Puskesmas di wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Selasa (7/11/23).

Kegiatan yang dilaksanakan di Tungkal Hotel, turut dihadiri Perwakilan Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jambi, Inspektorat, Kadis Kesehatan Tanjung Jabung Barat, Sekretaris Koperindag, Kabag Ekonomi, Kabag Prokopim, Perwakilan Puskesmas se- Tanjung Jabung Barat dan Pimpinan perbankan.

Selain menyerahkan 16 Akta Pendirian Koperasi Puskesmas, Bupati Tanjung Jabung Barat juga menyaksikan penandatanganan perjanjian kerjasama antara Dinas Kesehatan Tanjung Jabung Barat dengan Dinas Koperindag Tanjung Jabung Barat tentang pembinaan koperasi Puskesmas dalam wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

BACA JUGA  Terima Kunjungan Audiensi IPP-TJB, Bupati Anwar Sadat Sampaikan Ini

Dalam kesempatan tersebut Bupati Tanjung Jabung Barat menyampaikan, penyerahan ini sebagai bentuk pemerintah dalam pembinaan mempermudah pengelolaan ekonomi dorongan untuk rakyat melalui aktivitas usaha koperasi dan UMKM.

“Saya menyakini bahwa apabila koperasi dan umkm ini bergerak bersama dan dikelola secara profesional maka akan menghasilkan ekosistem ekonomi yang sehat dan berkelanjutan,” katanya.

Bupati berharap koperasi dapat tumbuh menjadi lembaga yang memberikan banyak manfaat, kemudahan dalam hal perekonomian masyarakat Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

BACA JUGA  Bupati Tanjab Barat Akan Cek Kesehatan ke Jambi

Sementara itu Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jambi yang diwakili Hj. Emawati, SE.,MM mengapresiasi kegiatan yang digelar oleh Pemkab Tanjung Jabung Barat terkait penyerahan Akta Pendirian Koperasi Puskesmas.

“Saya mengapresiasi, dan bangga terhadap langkah yang dilakukan Pemkab Tanjung Jabung Barat, luar biasa bisa melaksanakan kegiatan ini dalam waktu yang kurang lebih 2 bulan, dan ini bentuk suatu inovasi yang telah dilakukan.” Ucapnya.*

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Serahkan Hadiah Lomba Da’i Cilik dan Festival Arakan Sahur Online

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Resmikan Pos Damkar dan Pelayanan Dukcapil Merlung

Pemerintahan

Sekda Tanjab Barat Buka Secara Resmi Rapat TIMPORA

Pemerintahan

Bupati Sampaikan Poin-Poin Expose, Terkait Persiapan Tuan Rumah MTQ Provinsi Jambi ke-50 di Tanjab Barat

Pemerintahan

Wakil Bupati Hadiri Pertemuan Aksi 7 Publikasi Data Stunting Tingkat Kabupaten Tanjab Barat Tahun 2022

Pemerintahan

Wabup Hairan Apresiasi DPRD Setujui Raperda RPJMD 2021-2026 Dibahas Selanjutnya

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Berikan Apresiasi Bank BRI Cabang Kuala Tungkal

Pemerintahan

Bupati Berikan Nasihat Siswa SMAN 1 Tanjab Barat yang Terlibat Acara “The Class Of 21 Great Party”