mgid.com, 522897, DIRECT, d4c29acad76ce94f
   LIVE TV
Beraksi di 13 TKP, Polres Tanjabbar Bekuk Resedivis Pencurian dan Penggelapan Belasan Motor Bentuk Kepedulian dan Beri Bantuan, Kapolres Tanjabbar Sambangi Nelayan Penyandang Disabilitas Paripurna Pertama, DPRD Tanjabbar Dengarkan Penyampaian Nota Pengantar LKPJ Bupati Tahun 2024 DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama Penyampaian Nota Pengantar Raperda inisiatif dan LKPJ Bupati Drainase Tersumbat, Bupati Anwar Sadat Ingatkan Masyarakat Tidak Membuang Sampah Sembarangan

Home / Pemerintahan

Senin, 5 April 2021 - 17:48 WIB

Bupati Tanjab Barat Hadiri Acara Hari Air Dunia Ke 29 di Kecamatan Batang Asam

TANJAB BARAT – Bupati Tanjab Barat, Drs H Anwar Sadat hadiri Peringatan Hari Air Dunia ke 29, bertempat di Bendungan Suban, Kecamatan Batang Asam, Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Senin (05/04/21).

Acara peringatan Hari Air Dunia diselingi dengan penanaman Bibit pohon oleh PJ. Gubernur Jambi, Hari Nur Cahaya Murni
Bupati Tanjab Barat, Drs H Anwar Sadat dan Forkopimda.

PJ. Gubernur Jambi, Hari Nur Cahaya Murni dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Bupati Tanjab Barat, Camat serta Kepala Desa Suban yang telah ikut berkontribusi mensukseskan peringatan hari air sedunia ke 29 di Desa Suban Kecamatan Batang Asam Tanjab Barat.

Ia mengatakan, betapa penting bagi untuk menyelamatkan hutan khususnya di Tanjab Barat, untuk itu Kementrian PUPR RI telah menanam pohon serentak seluruh indonesia untuk menyelamatkan hutan yang tentu akan berpengaruh pada sumber air.

BACA JUGA  Beredar di Medsos Pembangunan Rumah Dinas Bupati Rp 15 M, Kadis PU Tanjabbar: Itu Hoax

“Dengan menjaga kelestarian hutan tentunya akan berpengaruh terhadap sumber air. Mari kita jaga kelestarian air demi hidup dimasa yang akan datang.”ucap PJ Gubernur Jambi.

Sementara itu, Bupati Anwar Sadat dalam kata sambutannya juga mengucapkan terima kasih pada Pemerintah Provinsi Jambi yang telah mengadakan peringatan Hari Air Dunia ke-29 di Desa Suban, Kecamatan Batang Asam.

“Saya kira ini menjadi momentum sangat baik bagi Kabupaten Tanjab Barat untuk lebih revitalisasi sumber sumber air penagangan air dan sebagainya,”tuturnya.

BACA JUGA  Peringati 10 Muharram 1446 H, Bupati Anwar Sadat Berikan Santunan Anak Yatim/Piatu dan Kaum Duafa 

Selain itu, Bupati Tanjab Barat juga menghimbau kepada masyarakat tidak menebang hutan.Karena akan mengurangi resapan sumber air.

“Dengan penanaman penghijauan dan tidak membuang sampah ke sungai maka ini upaya yang sangat efektif. Dalam rangka menjaga kelesatarian air,” tutup Bupati anwar Sadat.

Acara ini juga dihadiri oleh Kapolda Jambi, Dandrem, Kepala Opd provinsi terkait seperti PUPR, Para anggota DPRD Provinsi Jambi, DPRD Tanjab Barat , Sekda Tanjab Barat H. Agus Sanusi, M. Si, Asisten 3 jetter Simomora, Camat Batang Asam Dian Paripurna, Kades Suban dan tokoh masyarakat desa Suban.

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Peringati 10 Muharram 1446 H, Bupati Anwar Sadat Berikan Santunan Anak Yatim/Piatu dan Kaum Duafa 

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Jadi Narasumber di Hikmah Ramadhan 1446 H.

Pemerintahan

Bupati Hadiri Launching ‘ LIDIA’ di Kemenag Tanjab Barat

Pemerintahan

Bupati Didampingi Ketua TP PKK Tanjab Barat Serahkan Bantuan Para Lansia

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Resmi Friendly Match Tenis Lapangan Silaturahmi SKK Migas Sumbagsel, KKKS Tanjab Barat

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Lepas CJH Tanjab Barat Tahun 1444 H

Pemerintahan

Bupati dan Wabup Tanjab Barat Tabur Benih Ikan di Lubuk Larangan

Pemerintahan

Anwar Sadat Sengketa PT DAS dan Masyarakat 9 Desa Perlu Titik Temu dan Kesepakatan