mgid.com, 522897, DIRECT, d4c29acad76ce94f
   LIVE TV
Bupati Anwar Sadat Terima Langsung Penghargaan Percepatan Penanganan Stunting Dari Menteri Kesehatan RI Menkumham Tekankan Pentingnya Literasi Keagamaan Lintas Budaya Bupati Tanjab Barat Jadi Pembina Upacara Pembukaan Perkemahan Bakti Cabang Ke-2 Saka Bakti Husada Bupati Tanjab Barat Buka Secara Resmi Workshop Pemuda Anti Narkoba Bupati Tanjab Barat Laksanakan Safari Subuh di Masjid Jihadus Sholihin Kelurahan Tungkal II

Home / Polri

Minggu, 30 Januari 2022 - 17:34 WIB

Polres Tanjab Barat Gelar Vaksinasi di Kantor Lurah Kampung Nelayan

Tanjab Barat – Polres Kabupaten Tanjung Jabung Barat, bekerjasama dengan Tenaga Kesehatan Puskesmas Kuala Tungkal I, Kodim 0419/Tanjab dan pihak Kelurahan Kampung Nelayan untuk kesekian kalinya kembali membuka Gerai vaksinasi.

Gerai vaksinasi yang dipusatkan di Kantor Lurah Kampung Nelayan, Kecamatan Tungkal Ilir, Tanjung Jabung Barat ini, Masyarakat masih antusias untuk mendapatkan vaksinasi.

Terbukti dari jumlah target semula penerima vaksin Dosis 1 dan 2 lebih kurang sejumlah 200 Orang, Gerai vaksinasi yang dibuka Jum’at (28/1/2022) Pagi hingga Sore Hari ini, mampu melayanai 276 Warga yang tervaksinasi.

“Kami Polri bersinergi dengan Pemda, Dinas Kesehatan dan Kodim 0419/Tanjab melaksanakan vaksinasi massal di Kantor Kelurahan Kampung Nelayan, sasaran yang ditargetkan kurang lebih 200 orang,” ungkap Kabg Ops Polres Tanjung Jabung Barat KOMPOL Jan Manto Hasiholan, SH, SIK dilokasi pelaksanaan vaksinasi.

BACA JUGA  Pemkab Terima Hibah 708 Thermo Gun Dari KPU Tanjab Barat

Kabag Ops menyebutkan, pelaksanaan vaksinasi dosis 1 dan 2 di Kelurahan Kampung Nelayan dilaksanakan tiap Hari Jum’at dengan tujuan, karena di Hari itu kebanyakan dari Warga yang berprofesi sebagai Nelayan libur melaut.

“Maka dari itu pelaksanaan vaksin sengaja dilakukan pada Hari Jum’at dengan harapan, Nelayan yang libur melaut tergerak hatinya untuk di vaksinasi,” ungkapnya.

Kabag Ops Polres Tanjung Jabung Barat KOMPOL Jan Manto Hasihola berharap, bagi Masyarakat yang belum sama sekali di vaksin, hendaknya dapat mendatangi gerai vaksinasi Polri ataupun Fasilitas kesehatan terdekat.

“Terima kasih kepada Masyarakat yang sudah sadar akan pentingnya vaksinasi. Bagi Warga yang belum di vaksin silahkan mendatangi Gerai vaksinasi baik di Puskesmas maupun gerai vaksinasi yang kita laksanakan,” tukasnya.

BACA JUGA  Polres Tanjabbar Gelar Piagam Kuala Tungkal Bersama Lintas Suku Bangsa dan Agama

Untuk diketahui, gerai vaksinasi yang dibuka Polres Tanjab Barat di Kantor Lurah Kampung Nelayan di Mobilisasi oleh Polsek Tungkal Ilir, Polsek KSKP Polres Tanjab Barat. Untuk sasaran aksinasi adalah Masyarakat Umum, Pelayan Publik, Lansia, Pelajar Usia 12 tahun ke atas dan Ibu Hamil.

Dalam kegiatan tersebut sebanyak 276 Warga tervaksinasi. Untuk vaksin yang digunakan yakni 39 Vial/1548 Dosis Coronavac Dinkes, 5 Vial/5 Dosis Pfizer Dinkes, 5 Vial/5 Dosis Astrazeneca Dinkes, 79 Vial/129 Dosis Coronavac Polri dan 1 Vial/7 Dosis Coronavac. (*#)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Polri

Polres Tanjab Barat Berhasil Amankan 5 Terduga Pelaku Narkotika

Polri

Polres Tanjab Barat Gelar Vaksin Merdeka di Ponpes Al Baqiyatush Shalihat

Polri

Polres Tanjab Barat Gelar Operasi Patuh 2021

Polri

Polres Bungo Amankan Satu Orang di Duga Penambang Emas Tanpa Izin

Polri

Unit Ekonomi Polres Tanjab Barat Cek Ketersediaan Minyak Goreng di Sejumlah Mini Market

Polri

Polsek Pengabuan dan Warga Bersihkan Embung Air 

Polri

Mendadak, Puluhan anggota Polres Tanjabbar di Tes Urine

Polri

Polres Tanjab Barat Gelar Vaksinasi Presisi Polri Massal Serentak di Gerai Wilayah Polsek jajaran